AFOR

5 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus

bau-tikus

Ist. Menghilangkan Bau Tikus

Terdapat beberapa cara untuk membasmi tikus.

Salah satunya adalah dengan pemberian racun tikus. Saat Anda menemukan dan telah membuang bangkai tikus, terdapat beberapa hal yang bisa Anda lakukan untuk menghilangkan bau bangaki dari tikus tersebut.

Ist. Waspadai tikus

 

Berikut cara dan langkah yang bisa digunakan:

1. Siram dengan Karbol Wangi

Agar bau bangkai dapat netral, Anda dapat menyiramkan lantai tempat tikus mati ditemukan.

Selain untuk menetralkan bau bangkai, hal ini juga dilakukan untuk menghilangkan telur lalat. Karena biasanya lalat akan menghinggapi bangkai dan bertelur di sana.

 

 

2. Gosoklah Lantai dengan Sikat

Gosoklah lantai dengan sikat sehingga entah itu bulu atau bagian tubuh tikus yang tertinggal bisa terangkat semua. Setelah itu Anda seka dengan kain lap. Langkah ini dapat Anda lakukan sebanyak beberapa kali.

Ist. Sikat Lantai untuk Menghilangkan Bau

 

3. Pel Lantai dengan Cairan Pembersih

Langkah selanjutnya, larutkan cair pembersih lantai di air. Anda juga bisa menggunanakan karbol sebagai pengganti cairan pembersih. Lakukan hal ini agar lantai bersih dan bau dapat hilang secara paripurna.

 

 

4. Letakkan mangkuk cuka

Jika bau dari bangkai tikus masih belum hilang setelah langkah-langkah di atas dilakukan, Anda dapat meletakkan mangkuk yang berisi cuka di dekat tempat bau tersebut berasal. Hal ini dilakukan karena sifat cuka yang dapat menyerap bau.

 

 

5. Letakkan Arang

Nah, selain cuka, arang juga dapat diletakkan di dekat bekas bangkai tikus. Sifatnya pun juga dapat menyerap bau. Tunggu beberapa saat hingga akhirnya bau tikus dapat hilang sama sekali.

Ist. Arang, Pembasmi Bau Tikus

 

 

Demikian beberapa langkah dan cara untuk menghilangkan bau bangkai tikus. Selanjutnya Anda dapat menjaga kebersihan lingkungan sekitar rumah Anda untuk mencegah tikus masuk.

 

 

Selain itu, jika Anda tidak ingin tikus yang ada di rumah Anda mati tidak di sembarang tempat, Anda dapat menggunakan metode glue trap yang bisa dilakukan oleh Jasa Pengendali Hama AFOR. Yang bisa dihubungi di 085692313914 atau 021-27533487.

AFOR akan menangani masalah Anda secara keseluruhan. Mulai dari metode basmi tikus hingga membuang bangkai tikus.

Baca juga: https://afor.co.id/5-cara-membasmi-tawon-lebah-di-sekitar-rumah/

Exit mobile version